Nah dengan ini saya akan membagikan kumpulan menu buka puasa yang praktis tapi tetap enak, sehat dan bergizi. Hal ini bisa di siasati dengan menselang-seling masakan special dan masakan sederhana. Untuk itu Bunda bisa membuat jadwal menu masakan sehari-hari selama satu bulan. Yang bertujuan agar bunda mudah mengontrol pengeluaran harian selama satu bulan ke dapan.
Memasuki bulan Ramadhan kali ini, sudah tentu kita harus lebih memperhatikan lagi mengenai asupan-asupan yang terbaik yang semestinya di siapkan untuk menu buka puasa dan menu sahur. Aneka hidangan menu untuk berbuka puasa yag baik sudah tentu adalah makanan yang sehat yaitu tidak terlalu banyak minyak dan mengandung gula terlalu banyak.
Menjaga kesehatan saat bukan puasa memang sangat penting. Tak hanya di tuntut rajin berolahraga dan cukup beristirahat saja. Tapi Anda juga harus memperhatikan setiap makanan yang dikonsumsi pada saat buka puasa dan sahur. Nah, jika Anda bingung mencari ide menu buka puasa yang sehat, kali ini saya akan mencoba membagikan contoh menu buka puasa yang sehat dan enak yang bisa menjadi alternatif hidangan berbuka puasa yang menyenangkan.
Di lebaran Idul Fitri tahun 2018 ini ingin sekali menyajikan hal baru untuk kudapan di hari raya nanti. Masih bertema kue kering, hanya saja untuk isiannya di ganti dengan bahan yang lebih kekinian, yaitu DCC. Nah, kali ini saya akan kembali membagikan kreasi resep kue lebaran 2018 terbaru yaitu nastar coklat. Untuk adonan basic nya sih hampir sama dengan adonan kue nastar sebelumnya. Hanya saja untuk isiannya saya ganti dengan DCC yang di racik dengan bahan bumbu khusus yang membuat kue nastar semakin lezat.
Saat ini banyak bermunculan resep dan cara diet untuk menurunkan berat badan dengan cepat. Namun tak sedikit dari mereka yang gagal dalam menjalankan program diet untuk penurunan berat badannya. Umumnya mereka gagal karena tidak kuat saat melakukan diet, atau justru diet yang mereka jalankan malah merusak kesehatan tubuh mereka.
Diet ketogenik merupakan diet rendah karbohidrat namun tinggi lemak yang menawarkan banyak manfaat bagi kesehatan. Lebih dari 20 penelitian menujukkan bahwa jenis diet ini dapat membantu menurunkan berat badan dan meningkatkan kesehatan. Diet ketogenik ini juga mungkin bermanfaat bagi penderita diabetes, kanker, epilepsi dan juga penyakit alzheimer.
Kue wijen merupakan salah satu kue tradisional yang memiliki bentuk yang kecil sekali hap. Rasanya yang manis dengan perpaduan gurih dari adonan santan memang layak untuk di favoritkan. Selain terkenal dengan nama kue wijen tepung ketan, kue ini ternyata memiliki julukan yang cukup unik, yaitu kue keciput.
Sebentar lagi mau Natal. Biasanya saat natal, suka liat kue ini banyak dijual di swalayan. Tapi saya belum pernah coba rasanya kaya apa. Akhirnya penasaran juga, pengin tahu gimana sih rasanya. Akhirnya browsing di Internet, cari resep kue jahe yang kira-kira selera dengan lidah dan tentunya dengan bahan yang tersedia di dapur.
Rasanya Sedikit nekat bikin kue kering yang satu ini. Kenapa? Selain tidak punya resep yang di rekomendasikan dari blog-blog yang sering saya lihat, ternyata membuat cookies ini juga harus punya keahlian khusus. Terutama keahlian saat menggulung adonannya menjadi gulungan cantik.
Ini dia kue kering favorit sepanjang masa. Kue kering yang di kemas dalam kaleng alumunium bulat bergambarkan tentara ini memang legend banget ya. Ini merupakan salah satu kukis kesukaan saya dan keluarga. Rasanya enak, dengan aroma butter yang super nendang. Nah sekarang alhamdulilah nggak perlu kawatir lagi kalau pengin makan butter cookies monde. Karena sekarang saya sudah bisa buat sendiri di rumah. Yeaaaaaah!